Bangsa Indonesia memperingati hari Guru Nasional setiap tanggal 25 November. Sebagai penghormatan kepada guru, sekolah pembangunan mengadaka...
Bangsa Indonesia memperingati hari Guru Nasional setiap tanggal 25 November. Sebagai penghormatan kepada guru, sekolah pembangunan mengadakan upacara gabungan dari SD, SMP dan SMA yang dipimpin langsung oleh Ketua Yayasan Pembangunan Pendidikan Laboratorium Padang Dr. Nurhasan Syah, M.Pd.
COMMENTS