Sekolah di Indonesia mulai dari SD, SMP dan SMA hingga perguruan tinggi selalu mengadakan acara perpisahan untuk para siswa yang telah lu...
Sekolah di Indonesia mulai dari SD, SMP dan SMA hingga perguruan tinggi selalu mengadakan acara perpisahan untuk para siswa yang telah lulus pada akhir tahun pelajaran. Waktu perpisahan ini menjadi kesempatan terakhir para siswa kelas akhir dan guru dalam berkegiatan bersama-sama di sekolah maupun universitas. Momen ini juga merupakan perpindahan fase kehidupan siswa dan mahasiswa ke tingkat yang lebih tinggi dimana mereka akan menghadapi lingkungan dan suasana yang cenderung baru.
Acara perpisahan biasanya diisi dengan penyampaian sambutan dari beberapa perwakilan seperti dari murid, guru, hingga orang tua.
Lalu kegiatan ini dilanjutkan dengan prosesi pelepasan atribut, penyerahan cinderamata, pemberian penghargaan bagi siswa berprestasi, hingga penampilan hiburan.
Sepatah kata dari Prof. Dr. Nurhasan Syah M.Pd selaku Ketua Yayasan Pendidikan Pembangunan Laboratorium UNP.
COMMENTS